Mewujudkan Agroindustri Modern yang Berkelanjutan
Menghadirkan inovasi halal dan berkelanjutan di setiap langkah agroindustri, dengan fokus pada kesinambungan sektor usaha. Aksara Semesta Agro berkomitmen untuk membangun masa depan yang lebih baik.
Halal, Sustainable, and Integrated
Semesta Agro
Indonesia
PT Semesta Agro Indonesia berfokus pada agro industri pertanian dan peternakan, menjunjung tinggi prinsip halal dan kesinambungan. Kami mengutamakan kualitas produk melalui praktik yang ramah lingkungan dan sesuai standar halal yang ketat.
Dengan teknologi modern dan metode berkelanjutan, kami mendukung kesejahteraan masyarakat dan kelestarian alam. Visi kami adalah menjadi pemimpin dalam industri agro, memberikan kontribusi nyata bagi ketahanan pangan nasional serta kesejahteraan petani dan peternak.
Project Development
AVOCADO WORLD
Menjaga resapan air di Desa Banjarsari Kulon. dan Memberikan penghasilan produktif bagi penjaga hutan di desa tersebut.
SEMESTA FARM
Pusat pengolahan pupuk organik untuk substitusi pupuk sintetik dan Konsep community farming meningkatkan efisiensi dan pendapatan peternak konvensional.
MINI FACTORY
Mengolah lemon grade rendah dengan harga anjlok dari petani dan memnrikan pemahaman Sistem manajemen zero waste.
AGRICULTURE FARM
Pusat pengembangan pertanian berkelanjutan melalui ieknologi irigasi modern dan manajemen sumber daya alam.
KEUNIKAN DAN KUUNGGULAN PRODUK
Halal
Semua product Semesta Agro memiliki concern besar terhadap kualitas tanah dan keberlangsungan kelestarian bumi. Karena kami hanya menggunakan pupuk organic dalam setiap prosesnya.
Organics
Semua produk pertanian dan peternakan dari Semesta Agro dijamin 100% organik, memastikan kualitas terbaik dan keberlanjutan untuk lingkungan dan kesehatan Anda.
Zero Waste and Integrated
Setiap limbah dari farm Semesta Agro dimanfaatkan dan didaur ulang menjadi pupuk berkualitas, mendukung praktik berkelanjutan dan mengurangi dampak lingkungan.
Farmers Regeneration
Sekitar 80% petani yang terlibat dalam proses bisnis Semesta Agro berusia di bawah 40 tahun, mencakup Gen Z dan Milenial, membawa inovasi dan energi baru.
Sustainable
Semua produk Semesta Agro sangat memperhatikan kualitas tanah dan keberlanjutan lingkungan dengan menggunakan pupuk organik dalam setiap prosesnya, demi kelestarian bumi.
Produk Semesta Agro
Dried Lemon
Kami menawarkan produk 100% organik dan higienis untuk suplai vitamin C yang dapat diandalkan kapan saja dan di mana saja, dengan daya tahan tinggi dan kualitas terjamin.
Lemon Extract
Menyediakan ekstrak lemon California segar, tanpa bahan pengawet atau campuran, memastikan kualitas murni dan rasa autentik untuk berbagai kebutuhan kuliner dan kesehatan.
Organic Lemon
Mnawarkan produk tanpa pengawet, lilin, atau boraks. Diambil langsung oleh petani sehingga Menjamin kualitas alami dan kesegaran terbaik untuk Anda tanpa tambahan bahan kimia.
Produk Semesta Farm
Domba
Unggulan
Mengelola peternakan domba unggulan dengan lebih dari 120 ekor di Banyumas dan Subang, menawarkan kualitas terbaik dan perhatian khusus untuk setiap hewan dalam populasi kami.
Pakan Domba Berkualitas
Produk kami terbuat dari bahan organik dan berprotein tinggi, dirancang untuk meningkatkan bobot domba secara signifikan, mendukung pertumbuhan yang optimal dan kesehatan terjaga.
Pendampingan Peternak Muda
Semesta Farm membuka kesempatan untuk kemitraan dan transfer pengetahuan dengan BUMDES dan peternak pemula yang tertarik memulai usaha perternakan yang menjanjikan.